Ini Pilihan Dokter Spesialis yang Akan Bantu Perawatan Diabetes

5 menit
Ditinjau oleh  Redaksi Halodoc   26 September 2024

“Diabetes adalah penyakit yang berbahaya karena bisa menyebabkab berbagai macam komplikasi serius. Jika kamu atau orang terdekat mengalaminya, sebaiknya hubungi dokter di Halodoc untuk mendapat perawatan tepat.”

Ini Pilihan Dokter Spesialis yang Akan Bantu Perawatan DiabetesIni Pilihan Dokter Spesialis yang Akan Bantu Perawatan Diabetes

DAFTAR ISI

  1. Rekomendasi Dokter di Halodoc yang Bisa Bantu Perawatan Diabetes
    1. dr. Nuriati Harahap
    2. dr. Vera Bahar Sp.PD
    3. dr. Siska Damayanti Sp.PD
    4. dr. Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO-K
    5. dr. Eka Wijaya Warmandana

Halodoc, Jakarta – Diabetes adalah sebuah kondisi kesehatan yang ditandai dengan tingginya kadar gula (glukosa) dalam darah. Glukosa adalah sumber utama energi untuk tubuh, dan kadar glukosa dalam darah biasanya diatur oleh hormon insulin yang diproduksi oleh pankreas.

Terdapat beberapa jenis diabetes, akan tetapi yang paling umum adalah diabetes tipe 1 dan diabetes tipe 2. Saat seseorang mengidap gula darah tinggi, gejala umum yang akan terjadi adalah rasa haus yang berlebihan, sering buang air kecil, penurunan berat badan tanpa alasan yang jelas, kelelahan, dan luka yang sulit sembuh.

Komplikasi jangka panjang dari diabetes dapat mencakup masalah kesehatan seperti penyakit jantung, gangguan ginjal, gangguan mata, dan masalah saraf. Oleh karena itu, penting untuk mendeteksi diabetes sejak dini dan mengelolanya dengan baik untuk mencegah komplikasi serius.

Rekomendasi Dokter di Halodoc yang Bisa Bantu Perawatan Diabetes

Pemantauan kadar gula darah, pola makan sehat, olahraga teratur, dan pengobatan yang diresepkan oleh dokter adalah komponen penting dalam manajemen diabetes.

Tak hanya itu saja, Ini 12 Cara Menurunkan Gula Darah yang Aman untuk Cegah Diabetes.

Jika kamu atau orang terdekat memiliki gejala atau faktor risiko diabetes, segera berkonsultasi dengan dokter di Halodoc untuk evaluasi dan penanganan yang tepat.

Nah, berikut beberapa dokter yang sudah memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun yang bisa kamu hubungi untuk perawatan diabetes.

Dokter-dokter ini juga mendapatkan rating yang baik dari para pasien yang sebelumnya mereka tangani: 

Ini daftarnya:

1. dr. Nuriati Harahap

Selanjutnya, ada dr. Nuriati Harahap yang bisa kamu hubungi. Ia adalah lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara pada 2010.

Dokter Nuriati Harahap kini berpraktik di Kab. Serdang Bedagai, Sumatera Utara dan tergabung sebagai anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI).

Memiliki pengalaman sebagai dokter umum selama 14 tahun, dr. Nuriati Harahap bisa  memberikan layanan konsultasi di Halodoc seputar pengelolaan diabetes.

Chat dr. Nuriati Harahap dari Rp 22.500,- di Halodoc.

Selain itu, khusus pengguna baru bisa dapat diskon hingga 20 persen (maksimal Rp 10ribu) saat chat dokter umum pakai kode voucher DOKTER2000. Yuk konsultasi sekarang!

2. dr. Vera Bahar Sp.PD

Dokter Vera Bahar Sp.PD merupakan alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia pada 2008 dan Universitas Hasanuddin pada 2021. 

Saat ini, ia melakukan praktik di Wajo, Sulawesi Selatan dan tergabung sebagai anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI).

Dengan pengalamannya selama 15 tahun, ia dapat memberikan layanan konsultasi di Halodoc terkait penyakit dalam, termasuk perawatan diabetes.

Chat dr. Vera Bahar Sp.PD mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

3. dr. Siska Damayanti Sp.PD

Siska Damayanti Sp.PD adalah alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga.

Ia berhasil menamatkan pendidikan dokter umum pada 2010 dan kemudian melanjutkan studi di kampus yang sama hingga akhirnya mendapatkan gelar dokter spesialis penyakit dalam pada 2018.

Ia kini membuka praktik di Gresik, Jawa Timur dan masih menjadi anggota aktif Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI).

Dengan pengalaman selama 14 tahun, dr. Siska Damayanti Sp.PD bisa memberikan konsultasi seputar masalah penyakit dalam seperti diabetes.

Chat dr. Siska Damayanti Sp.PD mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

4. dr. Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO-K

Pilihan lainnya, yaitu dr. Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO. Ia merupakan alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya pada 2015 dan 2023.

Dokter Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO kini berpraktik di Lampung Tengah dan tergabung sebagai anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI).

Dengan pengalaman sebagai dokter spesialis penyakit dalam selama 9 tahun, dr. Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO mampu memberikan layanan konsultasi di Halodoc terkait penyakit dalam, termasuk perawatan diabetes.

Ia juga bisa memberikan saran terkait alergi dan imunitas, hipertensi, penyakit autoimun, fungsi ginjal, dan gangguan kesehatan lansia. 

Chat dr. Maya Puspita Sari Sp.PD, AIFO dari Rp 55.000,- di Halodoc.

5. dr. Eka Wijaya Warmandana

Kamu juga bisa menghubungi dokter umum seperti dr. Eka Wijaya Warmandana untuk mendapatkan saran perawatan diabetes.

Ia merupakan lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Soedirman pada 2016.

Saat ini dr. Eka Wijaya Warmandana berpraktik di Banyumas dan Purwokerto, Jawa Tengah. Ia tergabung sebagai anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI).

Berbekal pengalaman sebagai dokter umum selama 6 tahun, dr. dr. Eka Wijaya Warmandana bisa  memberikan layanan konsultasi di Halodoc tentang bagaimana cara mengelola kadar gula darah. 

Chat dr. Eka Wijaya Warmandana dari Rp 22.500,- di Halodoc.

Itulah beberapa dokter spesialis dan dokter umum yang bisa membantumu dalam perawatan diabetes.

Tak perlu khawatir jika dokter sedang tidak tersedia atau offline

Sebab, kamu tetap bisa membuat janji konsultasi di lain waktu melalui aplikasi Halodoc.

Tunggu apa lagi? Ayo hubungi dokter di Halodoc sekarang juga!

Referensi: 
Kidshealth. Diakses pada 2024. Diabetes Fact and Myths.
Mayo Clinic. Diakses pada 2024. Diabetes.

Mulai Rp50 Ribu! Bisa Konsultasi dengan Ahli seputar Kesehatan