Ini Dokter di Halodoc yang Bisa Bantu Perawatan Rabun Jauh

5 menit
Ditinjau oleh  dr. Fadhli Rizal Makarim   14 Juni 2024

“Rabun jauh atau miopi perlu segera diobati sebelum semakin memburuk. Kamu dapat menghubungi dokter spesialis mata di Halodoc terkait perawatannya.”

Ini Dokter di Halodoc yang Bisa Bantu Perawatan Rabun JauhIni Dokter di Halodoc yang Bisa Bantu Perawatan Rabun Jauh

DAFTAR ISI

  1. Seperti Apa Gejala Miopi atau Rabun Jauh?
  2. Dokter Mata di Halodoc untuk Mengobati Miopi

Halodoc, Jakarta – Miopi atau rabun jauh merupakan masalah penglihatan saat objek yang dekat terlihat jelas, sedangkan objek yang jauh tampak kabur. Tingkat keparahan miopi bervariasi antara individu.

Pada kasus miopi ringan, biasanya kamu tidak memerlukan perawatan khusus. Namun, jika miopi sudah parah, kemampuan penglihatan akan terganggu sehingga memerlukan penanganan yang tepat.

Miopi bisa berkembang secara perlahan atau cepat dan sering kali memburuk selama masa kanak-kanak dan remaja. 

Seperti Apa Gejala Miopi atau Rabun Jauh?

Ketika mengalami miopi, kamu akan mengalami gejala berikut:

  • Objek yang jauh tampak buram atau tidak jelas.
  • Untuk melihat objek yang jauh lebih jelas, pengidapnya perlu menyipitkan mata.
  • Sakit kepala akibat mata bekerja keras untuk melihat dengan jelas.
  • Mata terasa lelah atau tegang, terutama setelah melihat objek yang jauh dalam waktu lama.
  • Penglihatan malam hari bisa menjadi lebih buruk.
  • Memegang objek lebih dekat untuk melihat jelas. Misalnya, saat membaca buku atau melihat layar komputer, pengidap cenderung mendekatkan objek tersebut.

Supaya tidak semakin memburuk Ketahui Apa Penyebab Rabun Jauh dan Cara Pencegahannya ini. 

Dokter Mata di Halodoc untuk Mengobati Miopi

Apabila kamu atau orang terdekat mengalami tanda-tanda rabun jauh seperti di atas, kamu bisa menghubungi dokter spesialis mata di Halodoc untuk bertanya seputar pengobatannya.

Berikut ini rekomendasi dokter spesialis mata yang bisa bantu mengobati rabun jauh alias miopi.

Mereka sudah memiliki pengalaman lebih dari 13 tahun dan memiliki rating bagus dari pasien-pasien yang mereka tangani:

1. dr. Febria Restissa Sp.M

Kamu bisa menghubungi dr. Febria Restissa Sp.M untuk mencari tahu informasi seputar konjungtivitis lebih mendalam.

Ia adalah dokter spesialis mata yang lulus dari Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya pada 2011 dan 2018. 

Dokter Febria Restissa Sp.M juga tergabung dalam Perhimpunan Dokter Spesialis Mata Indonesia (PERDAMI) dan saat ini berpraktik di Tangerang, Banten. 

Dengan pengalaman sebagai dokter mata selama 13 tahun, dr. Febria Restissa Sp.M mampu memberikan konsultasi seputar perawatan rabun jauh di Halodoc. 

Tak sebatas itu saja, ia juga bisa memberikan konsultasi seputar infeksi mata, gangguan retina, mata bintitan sampai penglihatan buram.

Chat dr. Febria Restissa Sp.M mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

Lantas, Bisakah Penyakit Miopi Sembuh Sendiri? Ini Faktanya yang perlu kamu tahu.

2. dr. Cynthia Dewi M M.Biomed, Sp.M

Dokter Cynthia Dewi M M.Biomed, Sp.M adalah pilihan dokter spesialis mata lain yang bisa kamu hubungi. Ia merupakan alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Udayana pada 2007 dan 2019.

Saat ini, dr. Cynthia Dewi M M.Biomed, Sp.M berpraktik di Tabanan, Bali, dan juga menjadi anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Mata Indonesia (PERDAMI).

Ia memiliki pengalaman selama 17 tahun, sehingga kamu tak perlu ragu lagi untuk bertanya seputar cara mengobati miopi atau rabun jauh di Halodoc. 

Dokter Cynthia Dewi M M.Biomed, Sp.M juga bisa memberikan konsultasi seputar penyakit mata lainnya, seperti mata bintitan, pembuluh darah pecah, penglihatan buram dan infeksi mata. 

Chat dr. Cynthia Dewi M M.Biomed, Sp.M mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

3. dr. Lilianty Fauzi Sp.M, M.Kes

Dokter spesialis mata lainnya yang bisa kamu hubungi adalah dr. Lilianty Fauzi Sp.M, M.Kes.

Ia mendapatkan gelar dokternya di Fakultas Kedokteran Universitas Lampung pada 2011 dan Universitas Sriwijaya Palembang pada 2022. 

Dokter Lilianty Fauzi Sp.M, M.Kes juga salah satu anggota dari Perhimpunan Dokter Spesialis Mata Indonesia (PERDAMI) dan saat ini menjalani praktik di Bandar Lampung. 

Hingga saat ini, dr. Lilianty Fauzi Sp.M, M.Kes sudah memiliki pengalaman selama 13 tahun sebagai dokter spesialis mata.

Itu sebabnya, kamu bisa bertanya seputar perawatan miopi atau rabun jauh di Halodoc dengan dokter Lilianty. 

Ia juga bisa memberikan solusi terkait masalah penglihatan lain, seperti penglihatan buram, gangguan saluran air mata, infeksi mata dan mata bintitan. 

Chat dr. Lilianty Fauzi Sp.M, M.Kes mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

4. dr. Kartini Wulan Sp.M

Kemudian, ada dr. Kartini Wulan Sp.M yang bisa kamu hubungi. Ia adalah lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya pada 2008 dan 2022.

Saat ini, ia melakukan praktik di Lubuklinggau, Sumatera Selatan dan tergabung sebagai anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Mata Indonesia (PERDAMI).

Berbekal pengalaman selama 15 sebagai dokter mata, dr. Kartini Wulan Sp.M bisa memberikan konsultasi tentang rabun jauh (miopi) di Halodoc. 

Tak hanya itu, dr. Kartini Wulan Sp.M juga bisa memberikan saran terkait infeksi mata, penglihatan buram, pembuluh darah pecah dan mata bintitan. 

Chat dr. Kartini Wulan Sp.M mulai dari Rp 55.000,- di Halodoc.

Jadi, itulah dokter-dokter yang bisa kamu hubungi untuk mendapatkan informasi seputar cara mengatasi rabun jauh.

Tak perlu khawatir jika dokter sedang tidak tersedia atau offline

Sebab, kamu tetap bisa membuat janji konsultasi di lain waktu melalui aplikasi Halodoc.

Ayo hubungi dokter di Halodoc sekarang juga!

Referensi:
Webmd. Diakses pada 2024. Myopia (Nearsightedness) – Causes, Treatment and Symptoms.
Mayo Clinic. Diakses pada 2024. Nearsightedness. 
Healthline. Diakses pada 2024. Nearsightedness (Myopia).

Mulai Rp50 Ribu! Bisa Konsultasi dengan Ahli seputar Kesehatan