Cendo Genta 0.3% Minidose 0.6 mlCendo Genta 0.3% Minidose 0.6 ml

Cendo Genta 0.3% Minidose 0.6 ml

Rp24.600
Per Strip
safepackaging

Kemasan aman & personal

24x7Delivery

Siap diantar 24 jam

authStores

Dikirim dari apotek resmi


Indikasi Umum
Untuk pengobatan infeksi yang disebabkan bakteri yang rentan terhadap gentamisin pada struktur sebelah luar dari mata dan adneksanya
Komposisi
gentamicin
Dosis
PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. 2-4 kali sehari, 1-2 tetes pada mata yang sakit, sampai diperoleh hasil yang memuaskan.
Aturan Pakai
Teteskan pada mata yang sakit
Perhatian
Obat Wajib Apotek, Obat ini dapat dibeli dan diserahkan apoteker tanpa resep dengan maksimum 1 Strip. Pembelian melebihi batas ini WAJIB RESEP DOKTER. Pemberian obat hanya atas dasar pengobatan ulangan dari Dokter. Hanya untuk pemakaian luar, tidak untuk disuntikan. Jangan dipergunakan 3 x 24 jam setelah dibuka.
Kontra Indikasi
Sensitifitas terhadap setiap komponennya ; perforasi membran timpani. infeksi yang disebabkan virus dan jamur.
Efek Samping
Resistensi
Golongan Produk
Obat Keras (Merah)
Kemasan
Catch cover @ 5 Botol @ 0.5 g
Manufaktur
Cendo Pharmaceutical
No. Registrasi
BPOM: DKL7803810546B1