Peeling Punggung
Detail Layanan : Tindakan Peeling adalah proses pengelupasan kulit dengan bantuan larutan kimia berbentuk cairan yang dioleskan pada permukaan kulit. Akibat dari pengaplikasian cairan kimia ini, lapisan kulit yang mati akan luruh (ter eksfoliasi) dan kulit baru yang muda pun akan terlihat (rejuvenasi/peremajaan kulit). Proses ini merupakan salah satu cara tercepat untuk mendapatkan tampilan kulit yang ideal dan dapat digunakan untuk mengatasi masalah jerawat ringan, flek/hiperpigmentasi, skar, dan penuaan kulit.
Kebijakan Pembatalan & Pengembalian Dana :
- Pembatalan janji kunjungan dapat dilakukan melalui aplikasi sesuai dengan kebijakan jangka waktu dari Mitra Halodoc
- Pengembalian dana dari Gopay dan Halodoc Wallet membutuhkan waktu maksimal 3 hari kerja
- Pengembalian dana dari kartu kredit / debit membutuhkan waktu 3 hari kerja ditambah waktu proses dari pihak Bank selama maksimal 14 hari kerja
- Jika memiliki kendala atau pertanyaan lebih lanjut, silakan hubungi Customer Service Kami melalui menu bantuan aplikasi Halodoc.